Terms of Service
Terms of Service (TOS) adalah perjanjian dimana pelanggan menyetujui sebelum menggunakan layanannya. Perjanjian ini dibuat dan secara otomatis mengikat pengguna layanan Niadesain.com. Perjanjian ini dibuat sedemikian rupa demi kepentingan bersama, serta keleluasaan dan keamanan pelanggan dalam memanfaatkan layanan di Niadesain.com.
PELANGGAN DILARANG KERAS UNTUK:
- Menggunakan server Niadesain.com untuk kegiatan-kegiatan yang melanggar hukum yang berlaku di wilayah Republik Indonesia atau hukum yang berlaku di wilayah yang bersangutan serta hukum Internasional.
- Menyimpan Program Hacker, Phreaking atau archives dan Pirated software.
- Mengunakan server Niadesain.com untuk untuk situs dewasa/porno.
- Mengunakan server Niadesain.com untuk proxy hosting.
- Mengunakan server Niadesain.com untuk perjudian, Warez, Hacking, Phreacking, Pirated Software, Carding, dan atau sejenisnya.
- Mengunakan server Niadesain.com untuk situs khusus video/audio streaming, situs image hosting, ataupun situs khusus upload dan download file (rapid leech dan sejenisnya).
- Menggunakan server Niadesain.com untuk menjalankan background process (proses yang bekerja secara terus menerus di server). Seperti: IRC bot, wget, Java Chat Server & lainnya.
- Mengirimkan email spam (e-mail penawaran barang atau jasa, promosi, afiliasi, MLM atau segala jenis aktifitas yang mengganggu pihak ketiga sehingga memberatkan akses server) yang tidak diminta atau dikehendaki oleh pihak lain baik melalui server Niadesain.com maupun server luar.
- Mengirimkan Email, News Letter dan sejenisnya dalam jumlah banyak dari setiap server Niadesain.com
- Mencoba merusak, mencoba mengganti data & system server milik pihak ketiga melalui server Niadesain.com
- Menggunakan host, network atau account-nya untuk melakukan cracking, merusak jaringan keamanan pihak ketiga, atau secara langsung merusak keamanan situs sebuah organisasi/institusi maupun situs perorangan.
- Menggunakan lebih dari 15% sumber daya server dalam kurun waktu lebih dari 90 detik. Penyebabnya antaralain, CGI Script, FTP, HTTP, dan lain-lain.
NIADESAIN MEMILIKI HAK UNTUK :
- Automatic suspending oleh system atas account-account hosting yang melewati batas pemakaian maupun bandwith, ataupun karena adanya file-file yang mengandung virus di account hosting atau kesalahan script yang menyebabkan loading server tinggi (Memakan banyak Resource) dan atau merugikan pihak ketiga.
- Menghapus file-file di server 1 minggu setelah tanggal hosting berakhir dan belum diperpanjang (renewal) oleh klien. Niadesain.com tidak bertanggung jawab akan hilangnya file-file atas penghapusan account hosting jika perpanjangan hosting melebihi 1 minggu setelah expired hosting.
Apabila anda sudah menyetujuai tos diatas, silahkan lanjutkan order anda disini
Tentang kami
Profile
Cv. Karunia Web Desain SIUP: 503 / 57 / SIUP / BPPTPM / PK / 1 / 2015
Lihat Legalitas
Alamat
Jl. Raya Pangandaran no. 136 Padaherang kab. Pangandaran - Jawa Barat
Lihat Peta Lokasi
Data Bank
BNI Rek: 0749525290
A.n : CV.KARUNIA WEB DESAIN
Info lengkap